Artikel Terbaru
Sedang Memuat...
26 December 2013

Mengenal Komponen Elektronik Pada Proyek Arduino

Sobat arduino kali ini saya akan share tentang komponen dan peralatan dalam pembuatan rangkaian pada saat praktikum arduino, komponen dan alat ini sangat membantu kita dalam memprogram arduino kita dapat langsung mencoba pada rangkaian yang sebenarnya, berikut ini saya uraikan komponen dan alat-alat dalam praktik arduino.
  
Komponen Praktek Arduino Standar

Sebenarnya komponen yang ada dalam suatu rangkaian sangatlah bervariasi dari yang sedehana sampai yang rumit kebutuhannya pun berbeda-beda, berikut ini akan saya bahas komponen yang dibutuhkan dalam praktikum arduino:

Baterai
Dalam praktikum atau percobaan rangkaian diperlukan adanya sumber tegangan atau catu daya untuk menghidupkan rangkaian meskipun percobaannya bisa dilakukan ketika kabel data arduino terhubung ke laptop atau PC Baterai yang digunakan bisa berupa baterai 9 Volt kotak, Baterai Lippo 7,4 Volt 2 Cell, atau 6 buah baterai standar 1,5 Volt yang disusun seri. Berikut ini gambar contoh yang bisa digunakan dalam rangkaian arduino.

Resistor dan Variabel Resistor
Resistor berfungsi untuk menghambat arus listrik yang mengalir dalam rangkaian, satuannya adalah Ohm, sedangkan Variabel resistor adalah resistor yang nilai hambatanya bisa diubah-ubah dengan cara diputar atau digeser.

Kapasitor
Terdapat beberapa jenis kapasitor dalam rangkaian elektronika yaitu kapasitor elektrolit, non elektrolit, dan kapasitor variable. Kapasitor berfungsi menyimpan muatan listrik sesuai dengan nilai kapasitansinya. Satuan ukuran kapasitor adalah Farad biasanya nilainya dibagi dalam beberapa satuan Micro Farad, Nano Farad, dan Pico Farad. 

Saklar
Saklar tekan atau Tactile switch digunakan untuk menghubungkan atau mematikan arus dalam rangkaian eletronik. Mekanismenya jika tombol ditekan maka arus akan mengalir pada rangkaian.


Dioda dan LED
Dioda adalah komponen elektronika yang biasa digunakan sebagai penyearah arus, komponen ini digunakan dalam system power supply atau catu daya. Sedangkan LED (Ligh Emiting Dioda) adalah diode yang dapat memancarkan cahaya, LED biasa digunakan sebagai lampu atau indicator.

Transistor
Komponen ini memiliki fungsi yang bervariasi sesuai dengan jenisnya, komponen ini berfungsi sebagai saklar digital dan bisa juga sebagai penguat. Transistor dibagi dalam dua jenis yaitu transistor PNP dan NPN.
 
Demikian sobat arduino artikel saya Komponen Praktek Arduino Standar, semoga bermanfaat untuk kita dalam mempelajarinya.

1 comments:

  1. ituDewa Poker Domino QQ | Ceme Judi Domino QQ | Agen Domino QQ | Domino QQ Online | Agen Poker | Judi Poker | Poker Online | Agen OMAHA | Agen Super Ten | BlackJack

    PROMO SPESIAL GEBYAR BULANAN ITUDEWA. KUMPULKAN TURNOVER SEBANYAK-BANYAKNYA DAN DAPATKAN HADIAH YANG FANTASTIS DARI ITUDEWA.

    MAINKAN DAN MENANGKAN HADIAH TOTAL RATUSAN JUTA, TANPA DI UNDI SETIAP BULANNYA!

    ? DAIHATSU ALYA 1.0 D MANUAL ( Senilai Rp.100.000.000,- )
    ? New Yamaha Vixion 150 ( Senilai Rp.25.340.000,- )
    ? Emas Antam 10 Gram ( Senilai Rp.10.160.000,- )
    ? Free Chips 1.500.000
    ? Free Chips 1.000.000
    ? Free Chips 250.000

    SYARAT DAN KETENTUAN : KLIK DISINI

    DAFTARKAN DIRI ANDA SEGERA : DAFTAR ITUDEWA

    1 ID untuk 7 Game Permainan yang disediakan oleh Situs ituDewa

    => Bonus Cashback 0.3%
    => Bonus Refferal 20% (dibagikan setiap Minggunya seumur hidup)
    => Bonus UPLINE REFERRAL UP TO 100.000!
    => Bonus New Member 10%
    => Customer Service 24 Jam Nonstop
    => Support 7 Bank Lokal Indonesia (BCA, BNI, BRI, Mandiri, Danamon, Cimb Niaga, Permata Bank)

    • Deposit Via Pulsa, OVO & GOPAY
    • Pusat Bantuan ituDewa

    Facebook : ituDewa Club
    Line: ituDewa
    WeChat : OfficialituDewa
    Telp / WA : +85561809401
    Livechat : ituDewa Livechat

    ReplyDelete

Copyright © 2013 Arduino Tutorials All Right Reserved